BAGAIMANA CARA MEMBALAS BUDI KEPADA PRESIDEN JOKO WIDODO

 

Bagaimana cara membalas budi kepada bpk Jokowi ?

By. Henry Sitanggang

Presiden Joko Widodo memimpin rapat terbatas mengenai perikanan dan nelayan di Kantor Kepresidenan, Jakarta, Senin (13/4). Rapat tersebut menindaklanjuti pertemuan Presiden Jokowi pekan lalu dengan para nelayan dari kawasan Batang, Pekalongan, Rembang, Tegal, Jawa Tengah dan sekitarnya. ANTARA FOTO/Yudhi Mahatma/ama/ss/15

Tirulah cara petani jeruk dari Karo. Kisah awalnya petani Jeruk dari Karo membawa jeruk 3 ton ( 1 mobil box penuh) ke Istana Negara untuk buah tangan pada Jokowi. Jokowi tersenyum. Mengambil 3 buah dari box. Mencicipnya. Ia bertanya apa keluhan petani Karo tsb.

Mereka mengadu Jeruk mereka sering rusak di kebun karena jalan untuk mengangkut hasil kebun rusak parah. Harga tak seberapa, beratan di ongkos.

Seketika itu juga Bpk Presiden Ir Joko Widodo memerintahkan pada menteri PUPR untuk segera membangun.

Jalan segera dibangun. Sehingga truk besar bisa lewat 2 beselisih lancar. Jokowipun berkunjung dan memetik sendiri jeruk dari pohonnya. Rakyat Karo tahu berterima kasih. Hingga patung Jokowipun akan dibangun disana . Saya terharu. Semua terharu.

Saya pun…