“TIDAK” MERUPAKAN KATA POSITIF

Sebab telah cukup banyak waktu kamu pergunakan untuk melakukan kehendak orang-orang yang tidak mengenal Allah. Kamu telah hidup dalam rupa-rupa hawa nafsu, keinginan, kemabukan, pesta pora, perjamuan minum dan penyembahan berhala yang terlarang.”

(1 Petrus 4:2-3)

 

Kesanggupan menyatakan *tidak* bisa jadi meningkatkan nilai diri, perusahaan dan karier Anda!

Jangan merasa bersalah untuk mengatakan “TIDAK”, karena kadang hal itu justru menyelamatkan Anda!

“Karena itu, perhatikanlah dengan saksama, bagaimana kamu hidup, janganlah seperti orang bebal, tetapi seperti orang arif,

dan pergunakanlah waktu yang ada, karena hari-hari ini adalah jahat.”

(Efesus 5:15-16)

“NYATAKAN TIDAK PADA HAL YANG BAIK SUPAYA ANDA BISA BERKATA *YA* PADA HAL YANG *TERBAIK*” (John Maxwell) ✍

 

MARANATHA